Sale!

Analisis Kebijakan Penanggulangan Kemiskinan (8-9 Juli 2025)

Harga aslinya adalah: Rp1.250.000.Harga saat ini adalah: Rp1.000.000. termasuk PPN 10%

Kemiskinan masih menjadi masalah besar di Indonesia. Sebagai fenomena yang bersifat multidimensi—tidak sekadar soal pendapatan tapi juga pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan—penanggulangannya menghadapi tantangan besar, mulai dari dampak ekonomi global hingga arah kebijakan pemerintah yang menentukan percepatan penurunan angka kemiskinan. Karenanya, kemampuan menganalisis dan merumuskan kebijakan/program penanggulangan kemiskinan yang efektif serta berbasis bukti menjadi sangat penting.

Pelatihan ini dirancang sebagai bekal pemahaman dasar terkait konteks, konsep, dan teknik yang membantu peserta dalam merumuskan kebijakan yang sensitif terhadap isu-isu kemiskinan. Tidak hanya teori, pemahaman peserta diperdalam melalui melalui latihan-latihan terkait penggalian informasi dan analisis yang relevan dalam merumuskan kebijakan penanggulangan kemiskinan.

Keranjang Belanja
Scroll to Top